Contoh Soal Ujian Materi Cabang-Cabang Ilmu Biologi untuk SMA

By Rahwiku Mahanani, Sabtu, 7 Agustus 2021 | 16:00 WIB
Biologi terbagi ke dalam beberapa cabang ilmu. (pxhere)

adjar.id - Melansir KBBI, biologi adalah ilmu tentang keadaan dan sifat makhluk hidup.

Secara sederhana biologi dapat diartikan sebagai ilmu yang mempelajari tentang makhluk hidup.

Biologi terbagi menjadi beberapa cabang ilmu.

Cabang-cabang ilmu biologi ini ada banyak sekali, Adjarian.

Cabang-cabang ilmu biologi ini adalah salah satu materi biologi yang dipelajari di bangku SMA.

Baca Juga: Jawab Soal Biologi Kelas 10 SMA, Manfaat Ilmu Biologi bagi Manusia

Nah, kali ini kita akan menyimak beberapa contoh soal ujian materi cabang-cabang ilmu biologi.

Dengan menyimak contoh soal yang dilengkapi dengan jawaban dan pembahasan berikut ini, kita bisa bersama-sama mengasah pemahaman tentang materi tersebut.

Langsung saja kita simak, yuk!