Rangkuman Kondisi Geografis Pulau-Pulau Besar di Indonesia Berdasarkan Peta, Jawab Soal Buku Tematik Kelas 5 Tema 1

By Rahwiku Mahanani, Sabtu, 31 Juli 2021 | 16:00 WIB
Indonesia adalah negara kepulauan yang memiliki beberapa pulau besar dengan kondisi geografis yang beragam. (pixabay)

6. Kondisi Geografis Pulau Maluku

a. Luas Wilayah

Luas wilayah Pulau Maluku mencapai sekitar 74.505 km².

b. Batas Wilayah

Batas Laut

Batas sebelah utara: Laut Sulawesi

Batas sebelah barat: Laut Arafura atau Arafuru

Batas sebelah selatan: Laut Banda

Batas sebelah timur: Laut Halmahera

Baca Juga: Jawab Soal Apa Bentang secara Umum Kepulauan Maluku? Kelas 5 Tema 1

c. Keadaan Alam 

Gunung

Gunung di Pulau Maluku di antaranya ada Gunung Binaia, Gunung Gamalama, Gunung Gamkonora, Gunung Hiri, dan Gunung Ibu.

Pantai

Pantai-pantai yang ada di Pulau Maluku antara lain Pantai Liang (Maluku Tengah), Pantai Natsepa (Maluku Tengah), Pantai Ora (Maluku Tengah), dan Pantai Ngurbloat (Maluku Tenggara). 

Laut di Pulau Maluku di antaranya ada Laut Seram, Laut Banda, dan Laut Maluku.

Dataran Rendah

Dataran rendah di Pulau Maluku antara lain adalah dataran rendah di Kota Ambon, dataran rendah di Kabupaten Pulau Moratai, dan dataran rendah di Kecamatan Nusaniwe (Ambon).

 

"Letak astronomis Pulau Maluku berada di 3°9' LU - 3°15' LS dan 129°,23' BT - 129°,383' BT."