Jawab Soal Apa Bentang secara Umum Pulau Sulawesi? Kelas 5 Tema 1

By Irfan Sholeh, Jumat, 30 Juli 2021 | 13:00 WIB
Pulau Sulawesi memiliki keindahan bawah laut yang sangat beranekaragam. (pixabay)

c. Bukit

1. Bukit Nona, Sulawesi Selatan

2. Bukit Saletta Enrekang, Sulawesi Selatan

3. Bukit Lamando, Sulawesi Tenggara

4. Bukit Alebo, Sulawesi Tenggara

Baca Juga: Jawab Soal Apa Bentang Alam secara Umum Pulau Sumatra? Kelas 5 Tema 1 Subtema 2

d. Sungai

1. Sungai Lariang, Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat

2. Sungai Bantimurung, Sulawesi Selatan

3. Sungai Kombi, Sulawesi Utara

4. Sungai Marisa, Gorontalo

 

"Sungai Lariang merupakan sungai terpanjang di Pulau Sulawesi."