adjar.id - Berikut ini, adalah contoh soal dan jawaban materi flora dan fauna yang terdapat di mapel IPS dalam modul Pembelajaran Jarak Jauh.
Nah, yuk, kita kerjakan!
1. Wilayah Indonesia memperoleh curah hujan tinggi sepanjang tahun. Kondisi tersebut karena..
Jawaban dan pembahasan:
Baca Juga: Soal, Jawaban, dan Pembahasan Materi Atmosfer dalam Pelajaran Geografi
Ciri-ciri iklim laut atau macam-macam laut yang berada di daerah tropis dan sub tropis adalah sebagai berikut, yaitu:
- Suhu rata-rata tahunan rendah
- Amplitudo suhu harian kecil
- Terdapat banyak awan
- Sering mengalami hujan lebat dan juga disertai dengan badai