Cara Mudah Mencegah Laptop agar Tidak Overheat atau Terlalu Panas

By Abby Wijaya, Kamis, 29 Juli 2021 | 19:40 WIB
Saat terlalu lama digunakan untuk mengoperasikan aplikasi yang berat, laptop bisa menjadi terlalu panas. (pixabay)

adjar.id - Apakah Adjarian sering menggunakan laptop dalam waktu yang lama?

Ataukah Adjarian sering membuka aplikasi yang berat sehingga membuat laptop bekerja terlalu keras?

Hal tersebut bisa menyebabkan lapto menjadi overheat atau terlalu panas.

Jika dibiarkan, bisa jadi akan ada beberapa komponen atau kabel yang meleleh dan membuat laptop rusak.

Baca Juga: Cara Mengubah Background Zoom saat Meeting dengan Smartphone atau Laptop

Nah, untuk itu kita perlu memperhatikan beberapa hal demi mencegah laptop overheat.

Tentu ada solusi atau cara agar laptop yang kita gunakan sehari-hari tidak mudah menjadi panas atau bahkan overheat.

Nah, kali ini kita akan membahas bagaimana sih cara mudah mencegah laptop overheat agar tidak cepat rusak.