Jawab Soal Kelas 5 Tema 1, Apa Saja Bentang Alam secara Umum Pulau Jawa?

By Irfan Sholeh, Kamis, 29 Juli 2021 | 15:20 WIB
Gunung Slamet yang berada di Jawa Tengah sering dijadikan tujuan pendakian. (pixabay)

adjar.id - Pulau Jawa merupakan pulau terpadat di Indonesia.

Pada 2019 lalu saja, jumlanya mencapai sekitar 150 juta jiwa. Pada tahun yang sama, jumlah penduduk Indonesia berjumlah sekitar 270 juta jiwa.

Namun. kali kita tidak dulu membahas penduduk Pulau Jawa, Adjarian.

Baca Juga: Menentukan Ide Pokok Teks 'Siput Bukanlah Hewan Lemah' dalam Buku Tematik Kelas 5 Tema 1

Kali ini kita akan mencari tahu bentang alam Pulau Jawa secara umum.

Pada buku tematik kelas 5 tema 1 subtema 2, kita melihat apa saja bentang alam yang akan kita cari.

Yuk, kita cari besama!

 

 

"Gunung Semeru merupakan gunung tertinggi di Pulau Jawa."