adjar.id - Adjarian, pada buku tematik kelas 5 tema 1 subtema 2 pembelajaran 3 kita akan mempelajari tentang desa, kampung, atau wilayah tempat tinggal kita.
Agar mengetahui tentang desa kita, kita bisa melakukan pengamatan dan wawancara.
O iya, di buku buku tematik kelas 5 tema 1 subtema 2 pembelajaran 3 contoh hasil wawancara memang berjudul Desaku yang Kaya, tapi Adjarian bisa menyesuaikan dengan tempat tinggal kita masing-masing.
Baca Juga: Menyimpulkan Kondisi Geografis Indonesia secara Umum, Materi Kelas 5 Tema 1
Adjarian juga masih bisa mengerjakan tugas ini meski tinggal di kota, lo.
Nah, di sini kita akan melihat bagaimana cara melakukan wawancara dan contoh penulisan hasil wawancara Desaku yang Kaya.
Yuk, kita simak artikel ini untuk belajar lebih lanjut!
"Mempelajari buku tematik kelas 5 tema 1 subtema 2 pembelajaran 3 membuat kita lebih mengerti mengenai lingkungan tempat tinggal kita."