Struktur Jaringan pada Tumbuhan, Materi IPA Kelas VII

By Rahwiku Mahanani, Rabu, 28 Juli 2021 | 07:20 WIB
Tumbuhan tersusun atas beberapa jaringan. (pxhere)

adjar.id - Di sekitar kita, ada beragam jenis tumbuhan.

Nah, setiap jenis tumbuhan tersebut memiliki bermacam-macam jaringan.

Jaringan menjadi salah satu materi yang dipelajari siswa tingkat SMP/MTs.

Materi jaringan tercantum dalam buku Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs kelas VII semester 2 edisi revisi 2017.

O iya, sebenarnya apa itu jaringan?

Baca Juga: Sistem Transportasi pada Tumbuhan: Jaringan dan Mekanismenya

Menurut KBBI, jaringan adalah susunan sel-sel khusus yang sama pada tubuh dan bersatu dalam menjalankan fungsi biologis tertentu.

Jaringan pada tumbuhan terdiri dari jaringan meristem, jaringan parenkim, jaringan pelindung, jaringan penguat, dan jaringan pengangkut.

Nah, kita bahas satu per satu jenis-jenis jaringan dalam struktur jaringan tumbuhan tersebut, yuk!

 

"Dalam struktur jaringan tumbuhan, ada beberapa jenis jaringan seperti jaringan meristem, parenkim, pelindung, penguat, dan pengangkut."