Soal, Jawaban, dan Pembahasan Materi Perdagangan Internasional

By Aldita Prafitasari, Jumat, 23 Juli 2021 | 18:30 WIB
Perdagangan internasional meliputi kurs valuta asing dan neraca pembayaran. (freepik)

4. Neraca pembayaran memiliki dua sisi, sebutkan dan jelaskan kedua sisi tersebut!

Jawaban dan pembahasan:

- Sisi kredit, yaitu transaksi yang menimbulkan hak menerima pembayaran dari penduduk negara lain.

Contohnya:

1) Barang ekspor.

2) Tiap penerimaan dari luar negeri.

3) Tiap penjualan saham atau obligasi ke luar negeri.

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Pelajaran Ekonomi Materi Perusahaan Dagang

- Sisi debet, yaitu transaksi yang menimbulkan kewajiban membayar kepada negara lain.

Contohnya:

1) Barang impor.

2) Tiap pengeluaran uang ke luar negeri.

3) Tiap pembelian saham atau obligasi ke luar negeri.