Bidang yang Mengalami Proses Globalisasi
- Pendidikan
Jika Adjarian mempelajari ilmu baru mengenai kebudayaan atau bahkan ilmu yang diterapkan di negara lain, maka proses pembelajaran tersebut adalah salah satu bentuk globalisasi.
Hal ini menunjukkan bahwa kita mempelajari pendidikan dari negara lain, ya, Adjarian.
Nah, globalisasi dalam bidang pendidikan juga dapat kita temukan dengan masuknya banyak buku pelajaran yang dipakai dari sekolah-sekolah negara lain.
Baca Juga: Dampak Negatif dan Positif Globalisasi Ekonomi, Sosial dan Budaya
- Teknologi
Dalam bidang ini, proses globalisasi cukup banyak kita temukan, lo,
Contohnya, pemakaian ponsel smartphone dan alat-alat teknologi lainnya yang kita sering gunakan dalam kehidupan kita adalah suatu bentuk dari globalisasi.
“Dengan masuknya buku pelajaran sekolah dari negara lain, hal itu menunjukkan bahwa adanya globalisasi di dalam pendidikan kita.”