Kenali Perbedaan Sabun Biasa dan Sabun Antibakteri juga Sabun Batang dan Sabun Cair

By Aldita Prafitasari, Selasa, 20 Juli 2021 | 12:30 WIB
Sabun antibakteri tidak lebih baik dibandingkan dengan sabun biasa. (pixabay)

Sabun cair atau sabun batang?

Sabun batang tidak dianjurkan digunakan di tempat umum. (pixabay)

Sabun cair

- Sabun cair lebih direkomendasikan daripada sabun batangan untuk membersihkan tangan

- Sabun cair mudah digunakan dan tidak menyebarkan kuman dari satu orang ke orang lain

- Banyak sabun cair juga mengandung bahan pelembap, sehingga tangan tidak cepat kering karena sering membersihkan tangan

Baca Juga: Cara Mencuci Buah dan Sayur yang Benar agar Terbebas dari Pestisida

Sabun batang

- Kuman dapat tumbuh di sabun batangan dan mudah menyebar dari satu orang ke orang lain

- Sabun batangan dapat digunakan di rumah tangga jika tidak ada yang mengalami infeksi kulit

- Sabun batangan tidak disarankan untuk digunakan di tempat umum

Nah, itulah gambaran perbedaan sabun biasa dan sabun antibakteri serta perbedaan sabun cari dan sabun batang.