Asal-Usul Nama Bulan dalam Kalender, Berasal dari Mitologi Yunani

By Aldita Prafitasari, Rabu, 14 Juli 2021 | 14:40 WIB
Asal usul sejarah nama bulan dalam kalender masehi. (pixabay)

Oktober

Oktober berasal dari kata oktet. Itu adalah bahasa latin untuk angka delapan. (pxhere)

Oktober diambil dari kata Oktet.

Itu adalah bahasa latin untuk angka delapan.

Di dalam kalender Romawi, Oktober adalah bulan ke-8, bukan ke-10.

November

November diambil dari kata Novem.

Novem diambil dari bahasa latin yang memiliki arti sebagai angka sembilan.

 Di dalam kalender Romawi, November adalah bulan ke-9, bukan ke-11.

Baca Juga: Banyak Manfaat untuk Tubuh, Ini Cara agar Tidak Lupa Minum Air Putih

Desember

Desember berasal dari kata Decem.

Itu adalah bahasa latin untuk angka sepuluh.

Di dalam kalender Romawi, Desember adalah bulan ke-10, bukan ke-12.

Nah, itulah asal-usul sejarah nama bulan yang ada di dalam kalender kita, ya, Adjarian!