adjar.id - Tahukah Adjarian apa saja perintah dasar run?
Run adalah salah satu fitur yang ada pada sistem operasi Windows.
Fitur ini terbilang unik, lo. Wah, apa alasannya, ya?
Jadi, dengan fitur ini, kita bisa menampilakn program, folder, internet, media, dokumen, dan lain sebagainya hanya dengan menggunakan satu baris perintah.
O iya, menggunakan fitur run ini juga dapat meningkatkan efisien saat kita bekerja, lo.
Baca Juga: Mengenal Sistem Operasi, Mulai dari Pengertian, Fungsi, Cara Kerja, dan Jenis-Jenisnya
Untuk memunculkan fitur unik ini, kita bisa menekan logo Windows dan huruf R secara bersamaan di keyboard.
Maka, secara otomatis fungsi dari run di Windows akan terbuka dan siap digunakan.
Nah, kali ini kita akan sedikit membahas beberapa jenis perintah yang bisa kita gunakan untuk kegiatan sehari-hari.