Cara Menghilangkan Watermark pada Video TikTok

By Abby Wijaya, Selasa, 13 Juli 2021 | 08:00 WIB
Memahami caranya menghapus watermark di aplikasi tiktok (pixabay)

adjar.id - Siapa yang sering menggunakan TikTok, nih?

Yap, aplikasi TikTok memang sangat populer dan menjadi salah satu media hiburan sehari-hari.

TikTok adalah aplikasi berbagi video yang memungkinkan kita untuk membuat video dengan berbagai musik yang menarik.

Kita juga bisa mengunduh dan membagikan video dari TikTok.

Salah satu yang khas dari video yang dibuat di aplikasi ini adalah adanya watermark.

Baca Juga: 4 Media Sosial Paling Populer di Dunia, Salah Satunya TikTok

Sebagian orang mungkin tidak mempermasalahkannya, tapi mungkin ada juga yang ingin menghilangkannya.

Nah, apakah kita bisa menghilangkan watermark pada video TikTok?

Yap, ternyata ada cara menghilangkan watermark tersebut, lo.

Ingin tahu? Simak caranya berikut ini, yuk!