Salah satu faktor pembentuk kelompok sosial adalah kepentingan bersama.
Kepentingan bersama pembentukan kelompok sosial tidak hanya semata-mata dibentuk begitu saja, melainkan adanya kepentingan bersama yang akan dicapai.
Kepentingan yang sama membuat kelompok sosial yang terbentuk semakin kuat untuk meningkatkan solidaritas demi tercapainya kepentingan tersebut.
3. Asimilasi adalah…
Jawaban dan pembahasan:
Percampuran dua kebudayan di mana dua kebudayaan itu melebur menjadi satu dan melahirkan kebudayaan baru.
Baca Juga: Kumpulan Contoh Soal, Jawaban, dan Pembahasan Interaksi Sosial
4. Akulturasi adalah…
Jawaban dan pembahasan:
Sebuah proses dimana kebudayaan asing masuk ke dalam kelompok sosial, dan lambat laun kelompok asing dapat diterima oleh masyarakat.
Nah, tanpa menghilangkan kebudayaan asli kelompok tersebut juga, ya, Adjarian.