Contoh Soal, Jawaban, dan Pembahasan Bagian-Bagian Telinga

By Irfan Sholeh, Selasa, 6 Juli 2021 | 06:20 WIB
Selain organ pendengaran, telinga juga bertanggung jawab atas keseimbangan tubuh kita. (pixabay.com)

adjar.id - Adjarian, kali ini kita akan mengerjakan soal dan menyimak pembahasan ihwal bagian telinga.

Telinga kita memiliki banyak bagian dan bagian-bagian itu memiliki fungsi masing-masing.

Di samping itu, ada pula beberapa gangguan yang banyak terjadi pada organ telinga.

Nah, mengerjakan soal dan menyimak pembahasan tentang materi organ telinga ini perlu dilakukan agar lebih mengetahui salah satu pancaindra kita.

Baca Juga: Contoh Soal, Jawaban, dan Pembahasan Aturan di Lingkungan Masyarakat

Selain itu, latiah soal ini juga akan membantu kita dalam memahami salah satu KD dalam mata pelajaran IPA.

Nah, yuk, kita kerjakan beberapa contoh sial berikut ini, yuk!!