Mengenal Metode Perkembangbiakan secara Generatif pada Tumbuhan

By Irfan Sholeh, Jumat, 2 Juli 2021 | 18:00 WIB
Padi berkembangbiak dengan cara generatif. (pixabay.com)

Macam-Macam Penyerbukan

Penyerbukan terdiri dari beberapa jenis, yaitu:

- Penyerbukan Sendiri

Penyerbukan yang terjadi jika serbuk sari dan putik berasal dari bunga yang sama.

- Penyerbukan Tetangga

Serbuk sari dan putik berasal dari bunga yang berbeda tetapi masih satu pohon.

Baca Juga: Macam-Macam Organ Tumbuhan dan Fungsinya

- Penyerbukan Silang

Serbuk sari dan putik berasal dari bunga yang berbeda pohon tetapi masih satu jenis.

- Penyerbukan Bastar

Penyerbukan yang terjadi jika serbuk sari jatuh pada putik yang berbeda jenis tumbuhan.

 

"Penyerbukan terdiri dari penyerbukan sendiri, tetangga, silang, dan bastar."

 

Nah, itulah metode perkembangbiakan secara generatif yang wajib, Adjarian, ketahui, ya!

Sekarang, yuk, coba jawab soal di bawah ini, ya!

 

Pertanyaan
Sebutkan tumbuhan  yang bisa berkembangbiak secara generatif!
Petunjuk: Cek halaman 2.