Contoh Soal, Jawaban, dan Pembahasan Bilangan Genap dan Ganjil

By Irfan Sholeh, Jumat, 2 Juli 2021 | 09:00 WIB
26 termasuk bilangan genap. (pixabay.com)

adjar.id - Adjarian, kali ini kita akan mengerjakan dan menyimak soal dan pembahasan materi bilangan genap dan bilangan ganjil.

Dengan mempelajari bilangan genap dan ganjil akan mempermudah kita dalam mengerjakan soal matematika, lo.

Nah, yuk, kerjakan!Yuk kita kerjakan!

Baca Juga: Contoh Soal, Jawaban, dan Pembahasan Alat Musik Tradisional Indonesia

1. Apa perbedaan antara bilangan ganjil dan bilangan genap?

Jawaban dan pembahasan:

Bilangan ganjil adalah bilangan yang tidak dapat dibabagi dua.

Sebaliknya, bilangan genap adalah bilangan yang dapat dibagi dengan dua.