Metode ini tidak memerlukan aplikasi tambahan, tapi smartphone harus menjalankan sistem operasi Android 9 atau lebih tinggi.
Nah, berikut cara mengubah DNS:
1. Buka Settings atau Pengaturan
2. Pilih Network and Internet
3. Klik Advanced atau Lainnya
4. Klik Private DNS atau DNS Pribadi
Baca Juga: Mengenal 2 Jenis Printer: Printer Inkjet dan Printer Laser
5. Ubah ke DNS Pribadi Khusus dan masukkan "dns.adguard.com" atau "us.adhole.org"
6. Simpan
Nah, cara mengatasi iklan yang menganggu di smartphone android kita.
Selamat mencoba!