Kenampakan Bumi: Definisi, Bagian-Bagian Tanah, dan Jenis-jenisnya

By Aisha Amira, Sabtu, 19 Juni 2021 | 15:30 WIB
Tanah memegang peranan penting bagi berlangsungnya makhluk hidup. (Pixabay)

3. Tanah Liat

Tanah liat dimanfaatkan untuk kerajinan tangan.

Dalam keadaan basah, tanah liat memiliki tekstur yang lengket dan sangat elastis, lo.

Selain itu, jenis tanah ini sukar menyerap air dan tidak mengandung banyak bahan organik.

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Aglonema, Tanaman Berjuluk Sri Rejeki yang Banyak Diburu

4. Tanah Vulkanik

Tanah vulkanik adalah tanah yang terbentuk akibat pelapukan materi letusan gunung berapi yang subur dan mengandung zat hara yang tinggi.

Jenis tanah ini dpaat dijumpai di sekitar lereng gunung berapi.

 

"Tanah vulkanik adalah tanah yang terbentuk akibat letusan gunung api. Tanah liat banyak dimanfaatkan untuk kerajinan tangan."