Pengertian Paragraf, Unsur-Unsur Paragraf, dan Jenis-Jenis Paragraf

By Aisha Amira, Senin, 14 Juni 2021 | 14:00 WIB
Paragraf adalah rangkaian kalimat yang saling berhubungan. (Pixabay)

Unsur-Unsur Paragraf

Dalam paragraf, unsurnya ada dua, yaitu:

1. Gagasan Utama

Gagasan yang menjadi dasar pengembangan sebuah paragraf.

Gagasan utama pada umumnya terdapat pada kalimat utama. 

Baca Juga: Kumpulan Soal, Jawaban, Serta Pembahasan Pidato Bahasa Indonesia

2. Gagasan Penjelas

Gagasan yang berfungsi menjelaskan gagasan utama.

Gagasan penjelas umumnya dinyatakan oleh lebih dari satu kalimat. 

 

"Salah satu fungsi paragraf adalah untuk membantu para pembaca untuk mengetahui isi dan topik dalam sebuah tulisan."