3. Must/Had to
– Bentuk past dari must.
– Keharusan (tidak boleh tidak dikerjakan).
Contoh: You must/had to study in Biology class yesterday. (Kamu seharusnya kemarin belajar lebih giat di kelas biologi)
4. Might
– Menyatakan kalimat berita berbentuk past tense.
Contoh: The newspaper said it might rain tomorrow. (Berita di koran menyatakan kemungkinan besok hujan)
– Menyatakan ungkapan yang lebih sopan.
Contoh: Joni might do the exam well. (Joni akan mengerjakan ujian dengan baik)
– Menyatakan kemungkinan besar.
Contoh: Ariel was absent yesterday. He might be sick. (Ariel kemarin tidak masuk. Dia mungkin saja sakit)
Baca Juga: Rumus Present Perfect Tense Dalam Bentuk Pasif atau Passive Form
5. Could
Could adalah bentuk past tense dari can dan bentuknya sama untuk semua subjek.
Namun, dalam penggunaannya tidak selamanya berarti pas tense atau masa lampau. Could dapat dipakai untuk menyatakan:
– Bentuk lampau dari can
Contoh: Mary could sing a song when she was young (Mary dapat menyanyikan sebuah lagu ketika dia masih kecil)
– Permintaan dengan sopan
Contoh: Could you help me now? (Dapatkah kamu membantuku sekarang?)
-Kemungkinan
Contoh: She could be at home now, but she usually plays volleyball (Dia mungkin ada di rumah sekarang, tetapi biasanya dia bermain bla voli)
Nah, itulah materi tipe modal auxiliary verb beserta rumus dan contohnya. Sekarang coba jawab pertanyaan berikut, yuk!
Pertanyaan: |
Sekarang, coba buat contoh kalimat yang menggunakan modal auxiliary verb dalam bentuk past. |
Petunjuk: Cek halaman 5. |