Gerak Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Permainan Bulu Tangkis dan Tenis Meja

By Irfan Sholeh, Kamis, 10 Juni 2021 | 15:00 WIB
Terdapat gerak lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam permainan tenis meja. (pixabay.com)

Contoh Gerak Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Bulu Tangkis

1. Gerak Lokomotor

- Melangkah menjemput bola di depan net

- Berlari mengejar bola di pojok belakang lapanangan

- Melompat untuk melakukan jumping smash

Baca Juga: Mengenal Sistem Pembagian Waktu di Indonesia: WIB, WITA, dan WIT

2. Gerak Non Lokomotor

- Bersiap menerima servis lawan

- Memukul bola yang berada tepat di posisi kita

3. Gerak Manipulatif

Melakukan servis

- Melakukan smash

 

"Terdapat gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif dalam bulu tangkis."