4. Magnet Silinder
- Menyerupai tabung panjang.
- Magnet ini juga digunakan untuk tempat pensil dan pernak-pernik lainnya.
5. Magnet Cincin
- Memiliki bentuk bulat seperti cincin.
- Magnet ini digunakan untuk pengeras suara di bioskop, radio, dan ponsel.
Nah, itulah pengertian, sifat, dan bentuk-bentuk magnet yang wajib kita ketahui.
Sekarang, coba jawab pertanyaan di bawah ini, ya!
Pertanyaan |
Sebutkan salah satu sifat magnet! |
Petunjuk: Cek halaman 2. |