adjar.id - Pernahkah Adjarian melihat globe? Biasanya, ketika melihat globe, tangan kita akan gatal untuk memutarnya.
Ketika kita memutar globe tersebut, hal yang sama juga terjadi pada Bumi.
Bumi, planet tempat kita dan milyaran makhluk lain tinggal, selalu berputar.
Bumi telah berputar selama berjuta-juta tahun. Waktu yang sangat panjang sekali.
Baca Juga: Kapan Gerhana Matahari Cincin Terjadi? Apakah Terlihat di Indonesia?
Nah, putaran bumi ini biasa disebut sebagai rotasi Bumi. Sebenarnya apa itu rotasi Bumi?
Apakah rotasi Bumi tersebut ada dampaknya bagi kehidupan?
Kita cari tahu lebih lanjut tentang rotasi Bumi dan dampak rotasi Bumi, yuk!
"Bumi adalah planet yang setiap harinya selalu berotasi."