Kata Penghubung Waktu dan Tempat (Preposition of Time and Place)

By Aldita Prafitasari, Sabtu, 5 Juni 2021 | 19:30 WIB
kata penghubung waktu dan tempat (freepik)

Contoh Kalimat

Dilansir dari Woodward English, ada beberapa contoh kalimat dengan penggunaan preposition of place yang bisa kamu pelajari. Di antaranya adalah:

A band plays their music in front of an audience.

The teacher stands in front of the students.

The man standing in the line in front of me smells bad.

Baca Juga: Rumus Simple Present Tense Beserta Fungsi dan Penanda Waktu

When the teacher writes on the whiteboard, the students are behind him.

Who is that person behind the mask?

There are mountains between Chile and Argentina.

The number 5 is between number 4 and 6

I live across from a supermarket

At a wedding, the bride stands next to the groom.

 

Nah, Adjarian sudah tahukan jenis, penggunaan dan apa itu preposition of time and place. Sekarang jawab pertanyaan berikut, yuk!

Pertanyaan:

Buatlah dialog bersama sahabat atau keluargamu menceritakan kapan dan dimana kamu terakhir kali berlibur dengan memperhatikan kata penghubung waktu dan tempatnya!

Petunjuk: Cek halaman 3