Istilah yang Sering Muncul dalam Telling Time
a.m: ante meridiem (dimulai dari jam 12 malam sampai jam 12 siang)
p.m: post meridiem (dimulai dari jam 12 siang sampai jam 12 malam)
Long hand: Jarum panjang
Short hand: Jarum pendek
Second hand: Jarum detik
Alarm clock: Jam beker
Clock: Jam dinding
Baca Juga: Tokoh dalam Cerita: Protagonis, Antagonis, Utama, dan Tambahan
Watch: Jam tangan
Hour: Jam
Minute: Menit
Second: Detik
O'clock: Digunakan untuk menunjukkan jam ketika jarum panjangnya tepat ke jam 12
Past: Lebih
To: Kurang
A quarter: Seperempat (15 menit)
A half: Setengah (30 menit)
"Kata O'clock digunakan untuk jam tepat, tidak digunakan ketika quarter (seperempat) karena digunakan untuk menyatakan waktu yang kurang atau lebih 15 menit."