Pengaruh Letak Geografis Indonesia dan Contoh Keuntungannya

By Abby Wijaya, Jumat, 4 Juni 2021 | 13:40 WIB
Letak geografis Indonesia (pixabay)

adjar.id - Letak geografis adalah letak dari suatu negara di permukaan bumi.

Berdasarkan letak geografisnya, Indonesia terletak di antara dua benua, yakni benua Asia dan benua Australia.

Indonesia juga dihimpit oleh samudra Hindia dan samudra Pasifik.

Indonesia merupakan negara di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa. Apa itu garis khatulistiwa

Baca Juga: Bukan 12, Benarkah Negara Ini Memiliki 13 Bulan dalam Satu Tahun?

Garis khatulistiwa merupakan sebuah garis imajinasi yang digambar di tengah-tengah planet di antara dua kutub dan paralel terhadap poros rotasi planet.

Garis khatulistiwa membagi bumi menjadi dua bagian, yakni belahan bumi utara dan belahan bumi selatan.

Berikut ini pengaruh letak geografis dan apa saja keuntungan letak geografis Indonesia tersebut.

 

"Letak geografis Indonesia memiliki sejumlah pengaruh."