Mengenali Kegiatan Ekonomi: Produksi, Distribusi dan Konsumsi

By Aisha Amira, Selasa, 25 Mei 2021 | 17:33 WIB
Kegiatan ekonomi merupakan kegiatan yang bertujuan menghasilkan barang dan jasa. (Pixabay)

Aktivitas Perkebunan

Perkebunan merupakan aktivitas budi daya tanaman tertentu pada lahan yang luas.

Perkebunan dibedakan menjadi dua, yaitu:

Perkebunan besar, adalah perkebunan yang dikelola perusahaan yang berbadan hukum.

Perkebunan rakyat, adalah perkebunan yang diselenggarakan oleh rakyat.

Perkebunan biasanya disertai dengan industri pengolahan hasil perkebunan yang disengaja dibangun di area perkebunan. 

Kepulauan Indonesia merupakan daerah yang terkenal sebagai penghasil rempah-rempah terbesar di dunia.

Baca Juga: Contoh Soal Menghitung Luas Segitiga

Aktivitas Peternakan

Budi daya perternakan yang dikembangkan di Indonesia, antara lain adalah kerbau, kuda, sapi dan babi. 

Berikut adalah daerah penghasil komoditas ternak:

Ayam: Jawa dan Bali.

Kerbau: Jawa, Aceh dan Sulawesi.

Sapi: Sumatra, Madura, dan Nusa Tenggara.

Kuda: Nusa Tenggara Timur, dan Sumatra Barat.

Babi: Sulawesi Utara (Minahasa), Sumatra Utara, Bali dan Maluku.

 

"Aktivitas perkebunan merupakan aktivitas budi daya tanaman tertentu pada lahan luas. Sedangkan, aktivitas peternakan adalah budi daya yang dikembangkan di beberapa daerah di Indonesia."