3 Tahun yang lalu - Permen merupakan makanan yang banyak digemari dan memiliki warna berkilau. Kilauan pada permen ternyata berasal dari serangga lac betina india.
3 Tahun yang lalu - Dulu, sebelum menjadi makanan khas Yogyakarta, bakpia berasal dari negara Tiongkok. Bakpia diisi dengan kacang hijau.
3 Tahun yang lalu - Terkadang kita mendengar suara aneh saat malam hari yang berasal dari telinga kita sendiri. Suara-suara ini disebut sebagai suara fantom.
3 Tahun yang lalu - Sebagian kita mungkin mengira hamburger identik dengan Amerika. Tentu tak salah. Namun, menariknya nama hamburger diambil dari nama kota di Jerman.
3 Tahun yang lalu - Tahi lalat tumbuh karena genetik dari prang tua atau keturunan, namun sinar uv juga dapat menyebabkan tumbuhnya tahi lalat pada kulit.
3 Tahun yang lalu - Hewan yag bisa menghasilkan sengatan listrik ternyata memiliki organ khusus yang terbuat dari elektrosit yaitu, organ hunter dan organ sach.
3 Tahun yang lalu - Pembangkit listrik adalah alat yang digunakan untuk menghasilkan listrik atau daya listrik dalam skala besar
3 Tahun yang lalu - Kucing mendengkur karena berbagai hal, bisa karena senang ataupun takut. Dan dengkurannya berasal dari otaknya.