Oleh sebab itu, mosi harus memiliki ciri-ciri:
- Berfokus pada sebuah peristiwa.
- Memuat solusi.
- Bersifat netral atau tidak memihak.
- Terletak pada judul debat.
- Bersifat sederhana, padat, kesatuan, tidak kontroversial, tegas atau afirmatif, dan jelas atau deklaratif.
- Mosi bisa bersifat khusus atau spesifik namun harus bebas dari prasangka.
- Dapat ditolak dan diterima.
Oleh sebab itu, menurut saya pernyataan di atas benar.
Nah, itu dia pembahasan soal seputar mosi debat, Adjarian.
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR