adjar.id - Kali ini kita akan belajar tentang pengertian keanekaragaman hayati beserta tingkatannya dan manfaatnya.
Keanekaragaman hayati merupakan bentuk variasi makhluk hidup yang berada dalam suatu ekosistem, Adjarian.
Ekosistem adalah hubungan timbal balik yang tidak dapat dipisahkan antara semua jenis makhluk hidup atau keanekaragaman hayati dengan lingkungannya.
Sehingga dapat disimpulkan keanekaragaman hayati adalah keanekaragaman makhluk hidup yang meliputi spesies atau variasi pada suatu tempat.
Perbedaan spesies atau variasi tersebut bisa dilihat melui bentuk, ukuran, jumlah tekstur, warna, dan sifat-sifat lainnya.
Keanekaragaman hayati juga dikenal dengan sebutan biodiversitas atau tingkat yang dijadikan patokan dalam penentuan kesehatan bumi.
Kenekaragaman hayati dibagi menjadi tiga tingkat, yaitu tingkat gen, tingkat spesies, dan tingkat ekosistem.
Nah, berikut beberapa manfaat keanekaragaman hayati yang ada dalam suatu tempat.
"Keanekaragaman hayati adalah keanekaragaman makhluk hidup yang terbagi menjadi tingkat gen, spesies, dan ekosistem."
Baca Juga: 3 Tingkatan Keanekaragaman Hayati: Gen, Jenis, dan Ekosistem
1. Bidang Pangan dan Sandang
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR