Maaf salah bicara
Bahasa Sunda loma
1. Hampura, poho
Maaf lupa
2. Hampura urang loba nyieun kasalahan ka maneh
Baca Juga: Ucapan Selamat Sore dalam Bahasa Sunda beserta Artinya
Maaf saya banyak salah sama kamu
3. Hampura da teu dihaja
Maaf aku tidak disengaja
3. Membalas permintaan maaf (memaafkan)
1. Sami-sami, wios anu atosmah atos we
Sama-sama, yang sudah terjadi sudahlah
2. Wios da abdimah teu nanaon
Sudahlah, saya tidak apa-apa
Nah Adjarian, itulah dia contoh kalimat permohonan maaf dalam bahasa Sunda dan juga cara membalas permintaan maaf.
Baca Juga: Cara Mengucapkan Selamat Datang dalam Bahasa Sunda beserta Artinya
Jangan lupa dipraktikan, ya.
Coba Jawab! |
Apa bahasa Sunda loma dari maaf? |
Petunjuk: Cek halaman 1 dan 3. |
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR