adjar.id - Adjarian, kali ini kita akan mencari tahu macam-macam contoh, dari gotong royong yang dapat kita lakukan di dalam rumah.
Materi mengenai contoh gotong royong di dalam rumah merupakan salah satu materi dalam buku tematik kelas 3 tema 3.
Di dalam sebuah rumah umumnya, terdapat beberapa penghuni rumah.
Baca Juga: Jawab Soal Apakah Membersihkan Kelas Bersama Merupakan Gotong Royong, Kelas 3 Tema 3 Subtema 2
Nah, setiap penghuni wajib bergotong royong satu sama lain untuk memecahkan masalah atau meringankan suatu pekerjaan yang ada di sekitar rumah.
Gotong royong membuat hubungan antara kita dengan orang tua atau saudara kita menjadi lebih akrab.
Kali ini kita akan membaca beberapa contoh dari gotong royong yang ada di dalam rumah.
Beberapa di antaranya mungkin pernah Adjarian lakukan dengan keluarga kalian dan beberapa contoh lainnya mungkin belum pernah kalian lakukan.
Nah, yuk, kita simak!
"Gotong royong perlu dilakukan oleh setiap penghuni rumah."
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR