adjar.id – Adjarian, banyaknya gunung berapi di Indonesia bisa memberikan beberapa keuntungan dan kerugian.
Gunung berapi di Indonesia sendiri umumnya merupakan gunung berapi yang bertipe strato, yaitu gunung yang berbentuk kerucut yang tinggi dengan lereng curam.
Dalam buku Ilmu Pengetahuan Sosial kelas 7 SMP, edisi revisi 2014 terdapat satu soal dalam Uji Pemahaman Materi di halaman 57.
Pada soal tersebut kita diminta untuk menjelaskan keuntungan dan kerugian dari banyaknya gunung berapi di Indonesia yang juga menjadi materi IPS kelas 7 SMP.
Baca Juga: Bentuk-Bentuk Gunung Api dan Tipe-Tipe Letusan Gunung Api
Maka dari itu, agar bisa menjadi bahan referensi Adjarian kita akan membahas mengenai jawaban soal tersebut.
Keberadaan gunung berapi sendiri tidak hanya bisa menyebabkan bencana alam, tetapi juga bisa memberikan berbagai manfaat bagi masyarakat di sekitarnya.
Maka dari itu, masih banyak penduduk yang tinggal dan menetap di wilayah sekitar gunung berapi.
Berikut ini keuntungan dan kerugian banyaknya gunung berapi di Indonesia.
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR