Ada Berapa Banyak Spesies di Bumi?

By Rizky Amalia, Jumat, 1 November 2024 | 15:00 WIB
Para peneliti menyimpulkan bahwa ada satu triliun spesies di Bumi. (Pexels/Quang Nguyen Vinh)

adjar.id - Jumlah spesies di Bumi saat ini berkisar antara 5,8 juta dan 1 triliun.

Para peneliti menyimpulkan bahwa ada satu triliun spesies di Bumi.

Jumlah tersebut jauh lebih banyak daripada estimasi jumlah bintang di galaksi Bima Sakti, Adjarian.

O iya, planet Bumi benar-benar penuh kehidupan, bahkan kita belum bisa menentukan angka yang tepat untuk jumlahnya.

Tonton video ini, yuk!