Jawab Soal Tabel 6.8 Isian Citraan Puisi Ibu Karya D. Zawawi Imron, Bahasa Indonesia Kelas X

By Rizky Amalia, Jumat, 30 Agustus 2024 | 09:30 WIB
(tangkapan layar) Terdapat soal Tabel 6.7 Isian Majas Puisi Ibu karya D. Zawawi Imron di halaman 173. (kemdikbud.go.id)

adjar.id - Pada artikel ini kita akan membahas soal dari buku Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia kelas X Kurikulum Merdeka.

Terdapat soal Tabel 6.8 Isian Citraan Puisi Ibu karya D. Zawawi Imron di halaman 173.

Pengimajian dalam puisi penting untuk diketahui agar memahami makna puisi tersebut.

Pengimajian merupakan perumpamaan atau penggunaan gambaran untuk menyampaikan suatu ide atau perasaan dengan lebih hidup dan mendalam.

Nah, setiap gambar pikiran disebut citra atau imaji dalam bahasa Inggris, yaitu image.

Gambaran pikiran ialah sebuah efek dalam pikiran yang sangat menyerupai yang dihasilkan oleh penangkapan seseorang terhadap objek yang dapat dilihat oleh mata.

Ada beberapa jenis pengimajian dalam puisi, yakni citra penglihatan, citra pendengaran, citra perabaan, dan citra penciuman.

Yuk, simak pembahasan soal Tabel 6.8 Isian Citraan Puisi Ibu karya D. Zawawi Imron, bahasa Indonesia kelas X Kurikulum Merdeka!

Pembahasan Soal Tabel 6.8 Isian Citraan Puisi Ibu Karya D. Zawawi Imron

Pengimajian atau citraan puisi Ibu karya Zawawi Imron

1. Jenis pengimajian: penglihatan

Baca Juga: Jawab Soal Tabel 6.7 Isian Majas Puisi Ibu Karya D. Zawawi Imron, Bahasa Indonesia Kelas X