Kenapa Burung Sering Bertengger di Atas Kabel Listrik?

By Rizky Amalia, Selasa, 27 Agustus 2024 | 13:30 WIB
Burung sering bertengger di atas kabel listrik untuk mengamati atau mencari mangsa yang berpotensi untuk diburu. (Travel Photographer)

adjar.id - Burung tampak baik-baik saja dan tidak tersetrum saat bertengger di atas kabel listrik.

Saat burung menyentuh kabel dan tiang listrik ketika bersamaan, benda tersebut dapat membuat jalur ke tanah sehingga tidak membahayakan burung.

Burung sering bertengger di atas kabel listrik untuk mengamati atau mencari mangsa yang berpotensi untuk diburu.

Posisi kabel yang tidak terhalang, membuat burung nyaman untuk mengamati mangsa, Adjarian.

 

Tonton video ini, yuk!