Jawab Soal Kegiatan 2 Cerpen 'Malaikat Juga Tahu' Karya Dee Lestari No.1, Bahasa Indonesia Kelas XI

By Rizky Amalia, Kamis, 15 Agustus 2024 | 08:30 WIB
(tangkapan layar) Terdapat soal Kegiatan 2 Cerpen 'Malaikat Juga Tahu' karya Dee Lestari di halaman 104-105. (kemdikbud.go.id)

adjar.id - Pada artikel ini kita akan membahas soal dari buku Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia kelas XI Kurikulum Merdeka.

Terdapat soal Kegiatan 2 Cerpen "Malaikat Juga Tahu" karya Dee Lestari di halaman 104-105.

Nah, kita akan mengerjakan soal Kegiatan 2 Cerpen "Malaikat Juga Tahu" karya Dee Lestari untuk nomor 1, ya.

Kita diperintahkan untuk menemukan arti kosakata yang tersedia dengan menggunakan Kamus Besar Bahasa Indonesia.

Sebelum mengerjakan soal tersedia, kita juga bisa membaca cerpen berjudul "Malaikat Juga Tahu" karya Dee Lestari.

"Malaikat Juga Tahu" adalah cerpen yang menceritakan kasih sayang serta cinta seorang ibu kepada anaknya, terutama kepada anaknya yang memiliki penyakit keterbelakangan mental (autis) yang bernama Abang.

Pada cerpen ini ibu memiliki dua orang anak, yaitu yang pertama Abang dan kedua Adik.

Cerpen "Malaikat Juga Tahu" juga mengisahkan perjuangan dan kekuatan seorang ibu dalam menghadapi kehidupan.

Simak pembahasan soal Kegiatan 2 Cerpen "Malaikat Juga Tahu" karya Dee Lestari No.1, bahasa Indonesia kelas XI Kurikulum Merdeka berikut ini.

Pembahasan Soal Kegiatan 2 Cerpen "Malaikat Juga Tahu" Karya Dee Lestari No.1

Pertanyaan: Temukan arti kosakata di bawah ini dengan menggunakan Kamus Besar Bahasa Indonesia.

Baca Juga: Jawab Soal Pertanyaan Pemantik Puisi Bab 4: 'Menulis Puisi yang Menginspirasikan Adanya Kesempatan untuk Semua', Bahasa Indonesia Kelas XI