adjar.id - Ubur-ubur memiliki sel penyengat di tentakelnya untuk membuat mangsanya pingsan sebelum dimakan.
Lalu, bagaimana dengan manusia? Apakah ubur-ubur menyengat dengan sengaja?
Jawabannya adalah tidak, Adjarian. Ubur-ubur tidak sengaja menyengat manusia.
Kebanyakan sengatan yang terjadi diakibatkan oleh manusia yang secara tidak sengaja menyentuh ubur-ubur.
Tonton video ini juga, yuk!