Barapa Lama Kutu Rambut Bisa Hidup di Kepala Manusia?

By Mumtahanah Kurniawati, Selasa, 7 Mei 2024 | 16:00 WIB
Kutu rambut hidup dan tinggal di kepala manusia. (Freepik)

adjar.id - Kutu rambut hidup di kepala manusia sebagai parasit.

Kutu rambut memakan darah manusia setiap beberapa jam, lo.

Dengan pasokan darah yang bergizi, kutu rambut dewasa bisa hidup di kepala manusia hingga satu bulan.

Tonton video ini juga, yuk!