Kenapa Kutu Rambut Menyebabkan Gatal pada Kulit Kepala?

By Mumtahanah Kurniawati, Minggu, 27 Agustus 2023 | 09:00 WIB
Kutu rambut dapat menyebabkan rasa gatal pada kulit kepala. (Freepik/drobotdean)

adjar.id - Kutu rambut dapat menyerang, salah satunya karena tertular dari seseorang yang memiliki kutu.

Kutu akan menyebabkan rasa tidak nyaman akibat gatal yang ditimbulkan.

Nah, kutu rambut dapat menyebabkan gatal karena mereka mengisap darah melalui kulit kepala, Adjarian.

Air liur kutu dari bekas gigitannya dapat mengiritasi kulit kepala sehingga menyebabkan gatal.

Tonton video ini juga, yuk!