adjar.id - Beberapa planet memiliki satelit. Misalnya Bumi yang memiliki satelit Bulan.
Namun, tidak hanya planet saja yang memiliki satelit. Asteroid juga ada yang mempunyai satelit, Adjarian.
Asteroid yang mempunyai satelit adalah asteroid Ida. Asteroid satu ini ditemukan pada tahun 1993.
Satelit asteroid Ida adalah asteroid kecil yang bernama Dactyl. Satelit tersebut mengorbit asteroid Ida dan bersama-sama mengelilingi Matahari.
Tonton video ini, yuk!