Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 5, Form and Functions of Verbs No. 5

By Aldita Prafitasari, Rabu, 19 April 2023 | 10:00 WIB
Terdapat soal form and functions of verbs pada buku Bahasa Inggris kelas IX edisi revisi 2018 Chapter 5 halaman 100. (Unsplash)

adjar.id – Terdapat beberapa soal tentang verb pada buku Bahasa Inggris kelas IX edisi revisi 2018 Chapter 5, halaman 100, materi "Everybody is always in the middle of something".

Nah, kali ini kita akan menganalisis bentuk dan fungsi kata kerja atau form and functions of verb paragraf nomor lima, Adjarian.

Paragraf tersebut menceritakan kekhawatiran terhadap kesehatan bayi karena terus-menerus menangis.

Yuk, simak pembahasan soal tersebut berikut ini untuk referensi.

We will discuss the form and function of the verbs in bold with our teacher.

5. There may be something wrong with the baby. He has been crying the whole night.

When I went to bed at 10 pm, he was crying.

It’s early morning now, and he is still crying.

I hope he will not be crying again when I get home this afternoon.

- was + ing is a past continuous tense

The grammar shows an ongoing event in the past.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 5, Form and Functions of Verbs No. 2

  

It can be seen from the character think there is something wrong with the baby because the baby is crying when she was going to bed last night.

- is + doing is a present continuous tense

The grammar shows events that are currently taking place.

It can be seen from the use of the word "now" after the adverb of time which is "early morning".

- will + ing is a future continuous tense

The grammar shows events that will occur in the future.

In the text it is written "I hope" which means hope for something that has not yet happened.

He hoped the baby wouldn't cry again when he came home in the afternoon.

Terjemahan

3. Mungkin ada yang salah dengan bayinya. Dia telah menangis sepanjang malam.

Ketika aku pergi tidur jam 10 malam, dia menangis.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 5, Form and Functions of Verbs No. 1

 

Sekarang masih pagi, dan dia masih menangis.

Aku berharap dia tidak akan menangis lagi ketika aku pulang sore ini.

was + ing adalah past continuous tense

Tata bahasa tersebut menunjukkan peristiwa yang sedang berlangsung di masa lalu.

Hal ini terlihat dari karakter yang berpikir ada yang tidak beres dengan bayinya karena bayi menangis saat ia akan tidur tadi malam.

is + doing adalah present continuous tense

Tata bahasa tersebut menunjukkan peristiwa yang sedang berlangsung sekarang.

Hal ini terlihat dari penggunaan kata now atau “sekarang” setelah kata keterangan waktu yaitu “dini hari”.

will + ing adalah future continuous tense

Tata bahasa tersebut menunjukkan peristiwa yang akan terjadi di masa depan.

Di dalam teks tertulis “aku berharap” yang artinya berharap akan sesuatu yang belum terjadi.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 5, Form and Functions of Verbs No. 3

   

Dia berharap bayinya tidak menangis lagi saat dia pulang nanti sore.

Nah, itu dia pembahasan soal mengenai form and functions of verb paragraf nomor lima.