adjar.id - Chromophobia atau kromofobia adalah sebutan untuk ketakutan yang intens atau fobia terhadap warna, Adjarian.
Kebanyakan orang dengan gangguan ini sangat tidak menyukai satu atau dua warna tertentu.
Seseorang dengan kromofobia akan mengalami kecemasan yang parah atau serangan panik saat melihat warna yang mereka takuti.
Tonton video di bawah ini, yuk!