Secara bertahap maka akan membuat terjadinya pertumbuhan ekonomi yang merata di seluruh wilayah Nusantara.
Jadi, strategi pembangunan ekonomi kipas Nusantara merupakan pembangunan yang mempertimbangkan titik pusat unggulan, gravitasi, dan pengembangan potensi.
Nah, itulah pembahasan soal seputar strategi pembangunan ekonomi Kipas Nusantara untuk referensi.
---
Sumber: Buku Geografi untuk Kelas XII SMA/MA karya Eni Anjayani dan Tri Haryanto.