adjar.id – Pada buku Bahasa Inggris kelas IX edisi revisi 2018 Chapter 3 halaman 35, materi "Be healthy, be happy!" terdapat soal seputar menganalisis produk obat batuk anak.
Kita ditugaskan untuk berdiskusi dengan teman sekelompok dan mengisi tabel dengan fakta-fakta yang ada pada label.
Nah, label produk yang akan kita analisis kali ini adalah produk "Pinux", Adjarian.
Berikut pembahasan soal tersebut untuk referensi.
Discuss and fill in the tables with the facts stated on the labels, like the examples.
1. Brand of Drug
Pinux
2. Name of Drug
Children's cough syrup
3. Description
Cough mixture of formula 440
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 3, Analisis Label Produk Sina-Spritz
4. Content/Amount
75 ml
5. Use(s)
Not available
6. Directions to use and dosage
Use medicine according to physician's instruction
7. Directions to store
1) Keep it in moderate temperature.
2) Keep away from children.
8. Expiration date
Not available
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 3, Analisis Label Anidan
Itulah pembahasan soal menganalisis informasi yang ada di label obat "Pinux".