Ciri-Ciri Seni Konseptual

By Aldita Prafitasari, Senin, 13 Februari 2023 | 07:30 WIB
Seni konseptual lebih mengutamakan konsep daripada objek. (Unsplash)

5. Biasanya menyampaikan pesan yang kompleks atau abstrak.

6. Mencoba menantang pandangan tradisional tentang seni.

7. Biasanya tidak berkaitan dengan nilai komersial atau pasar seni.

8. Seringkali menyoroti proses pembuatan seni daripada hasil akhirnya.

9. Dapat mengambil bentuk seni individual atau seni kolaboratif.

"Salah satu ciri seni konseptual adalah mengandung pesan yang kompleks atau abstrak."

Itulah ciri-ciri seni konseptual.

Coba Jawab!

Apa yang dimaksud dengan seni konseptual?

Petunjuk: Cek halaman 1.

---

Sumber: Buku Seni Budaya Kelas XI Semester 2 Edisi Revisi 2017, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017.