adjar.id - Sering kali kita menghapus foto atau video yang sudah tidak penting dari ponsel (HP). Kira-kira, ke mana perginya foto dan video tersebut setelah dihapus, ya?
Jawabannya adalah tidak ke mana-mana, Adjarian. Foto dan video yang sudah dihapus masih tersimpan di ROM (Read-only) memori di ponsel.
Hanya saja, foto dan video tersebut sudah diubah menjadi kepingan data (byte) dalam bentuk biner.
Kalau sudah begitu, posel atau perangkat kita sudah tidak bisa mengakses data tersebut dalam bentuk format gambar.
Saksikan video berikut ini, yuk!