Siapa Penemu Sepatu Modern Pertama di Dunia?

By Nabil Adlani, Senin, 31 Oktober 2022 | 16:00 WIB
Jan Ernst Matzeliger menjadi orang pertama yang menemukan sepatu modern seperti yang digunakan saat ini. (pexels)

adjar.id Sepatu merupakan alas kaki yang sering digunakan untuk melindungi kaki saat bepergian.

Zaman dahulu, alas kaki yang digunakan oleh manusia berasal dari kulit binatang dan semak.

Nah, sepatu modern yang sekarang kita gunakan ini ditemukan oleh Jan Ernst Matzeliger di tahun 1883, Adjarian.

Matzeliger ini jugalah yang menciptakan mesin pembuat sepatu modern sehingga kemudian muncul berbagai pabrik sepatu di dunia.

Tonton juga video ini, yuk!